Perangkat Mengajar

Materi Kuliah

Struct dalam Bahasa Turbo C dan Contoh Soalnya

Struct dalam Bahasa Turbo C dan Contoh Soalnya - Terima kasih telah berkunjung ke Blog Indonesia Pintar, pada artikel yang anda baca kali ini dengan judul Struct dalam Bahasa Turbo C dan Contoh Soalnya, telah disiapkan dengan sebaik mungkin agar pembaca dapat dengan mudah memahami dan mangambil informasi didalamnya. Semoga Artikel Materi Kuliah Artikel Tutorial Pemprograman yang kami publish ini mudah dipahami. Selamat Membaca!!

Judul and Link Artikel : Struct dalam Bahasa Turbo C dan Contoh Soalnya
Baca juga artikel terkait lainnya di Related Posts pada bagian akhir artikel ini.

Struct dalam Bahasa Turbo C dan Contoh Soalnya

Meskipun sekarang bahasa pemprograman C kurang begitu tenar, namun biasanya dalam pengenalan pemprograman mahasiswa dikenalkan yang namanya pemprograman bahasa turbo C yang biasanya dijadikan dasar untuk belajar pemprograman ke tingkat lanjut. pengertian Struct adalah tipe data bentukan yang berisi kumpulan variabel-variabel yang bernaung dalam satu nama yang sama. Berbeda dengan array yang berisi kumpulan variabel yang bertipe data sama, struct dapat memiliki variabel-variabel yang bertipe data sama atau berbeda, bahkan bisa menyimpan variabel yang bertipe data array atau struct.

Variabel-variabel yang menjadi anggota struct disebut dengan elemen struct, dimana struct bisa diumpamakan sebagai sebuah class, contoh misalnya : Mahasiswa
Struct Mahasiswa memiliki property atau atribut atau variabel yang melekat padanya:
- NIM yaitu karakter sejumlah 9
- Nama yaitu karakter
- IPK yaitu bilangan pecahan

Jadi bisa dikatakan Struct hampir mirip dengan class pada Java, namun struct tidak memiliki  method atau function. Struct dapat digunakan dengan cara membuat variabel (analogikan dengan obyek pada Java)
Misalnya :
obyek dini bertipe struct Mahasiswa
obyek sandhy bertipe struct Mahasiswa
Dengan demikian dini dan sandhy memiliki NIM, Nama, dan IPK masing-masing yang berbeda

Cara penggunaan struct dan pengaksesan elemen-elemen yang ada pada struct
  • Penggunaan struct dilakukan dengan membuat suatu variabel yang bertipe struct tersebut
  • Pengaksesan elemen struct dilakukan secara individual dengan menyebutkan nama variabel struct diikuti dengan operator titik (.)
Misalnya dengan struct mahasiswa seperti contoh di atas, kita akan akses elemen-elemennya, seperti contoh berikut:
Contoh
#include <stdio.h>
#include <conio.h>
//Pendeklarasian tipe data baru struct Mahasiswa
typedef struct Mahasiswa{
char NIM[9];
char nama[30];
float ipk;
};
void main(){
//Buat variabel mhs bertipe data Mahasiswa
Mahasiswa mhs;
clrscr();
printf("NIM = ");scanf("%s",mhs.NIM);
printf("Nama = ");scanf("%s",mhs.nama);
printf("IPK = ");scanf("%f",&mhs.ipk);
printf("Data Anda : \n");
printf("NIM : %s\n",mhs.NIM);
printf("Nama : %s\n",mhs.nama);
printf("IPK : %f\n",mhs.ipk);
getch();
}




Demikianlah artikel tentang Struct dalam Bahasa Turbo C dan Contoh Soalnya kali ini.
Artikel Struct dalam Bahasa Turbo C dan Contoh Soalnya ini diharapkan dapat bermanfaat untuk pengunjung, informasi didalamnya semoga bisa berguna bagi kita semua. Anda juga dapat membaca artikel kami yang lain, yang tentunya juga tidak kalah menariknya dibandingkan artikel yang anda baca ini. Silahkan lihat daftar bacaan kami. Terima kasih telah mengunjungi Blog sederhana ini, semoga anda kembali!!

Anda sekarang membaca artikel tentang Struct dalam Bahasa Turbo C dan Contoh Soalnya dengan link https://blog-indonesiapintar.blogspot.com/2013/05/struct-dalam-bahasa-turbo-c-dan-contoh.html

About Yura

0 comments:

Post a Comment

Powered by Blogger.